Cari di Blog Ini

Minggu, 11 Agustus 2013

Jago Menggambar Menggunakan Pensil. Bagaimana Caranya?

Kotabumi Lampung Utara: Jago Menggambar Menggunakan Pensil. Bagaimana Caranya? Banyak orang yang ingin menjadi pandai menggambar menggunakan pensil dan mampu menghasilkan gambar yang bagus. Tapi ternyata jarang ada yang bisa mencapai level jago dalam menggambar menggunakan pensil. Buku Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol yang disusun oleh Angga Priatna bisa dijadikan panduan bagi yang ingin belajar menggambar menggunakan pensil hingga mampu menghasilkan gambar berkualitas bagus dan indah.
Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol. Kotabumi Lampung Utara
Buku: Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol

Untuk sebagian orang, kegiatan menggambar dengan menggunakan pensil dan kertas bisa menjadi kegiatan yang mengasyikan. Menggambar dengan menggunakan pensil bisa dilakukan untuk mengisi waktu. Menggambar bukan hanya sekedar kegiatan hobby karena beberapa profesi menuntut orang untuk bisa menggambar, terutama menggunakan media pensil dan kertas. Misalnya para desainer pakaian, komikus atau pembuat cergam, arsitek, desainer logo, dan beberapa profesi lainnya.

Lalu, bagaimana caranya agar kita bisa menggambar menggunakan pensil sehingga menghasilkan gambar yang bagus dan berkualitas yang bisa kita buat dalam waktu cepat? Tentu ada tahapan-tahapan tertentu dalam pelatihannya. Tanpa belajar dan berlatih, tentu tidak akan didapatkan hasil yang bagus. Dan hal yang sangat penting adalah adanya panduan khusus untuk belajar dan berlatih menggambar. Angga Priatna telah menyusun sebuah buku untuk keperluan belajar dan berlatih menggambar menggunakan pensil, judul bukunya Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol.

Buku Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol ini berbeda dengan buku lain yang sejenis. Proses menggambar dalam buku ini dibahas langkah demi langkah disertai dengan penjelasannya. Dilengkapi dengan bonus VCD cara menggambar dari praktisi langsung. Dijamin, Anda nggak bakal kesulitan saat belajar menggambar.

Keunggulan buku ini :
  • Mengulas teknik menggambar secara step by step dilengkapi dengan penjelasannya.
  • Disertai tips-tips menarik; tips mempersiapkan perlengkapan gambar, mengarsir, dan menentukan arah cahaya.
  • Dilengkapi dengan informasi ketebalan pensil.
  • Bonus 100 gambar contoh.
Lihat Harga Buku Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol

Anda bisa melakukan pembelian buku Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol ini via situs toko buku online terkemuka dan terpercaya di Indonesia yang direkomendasikan melalui link harga buku tersebut diatas.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar